Mark Webber, Sebastian Vettel, dan Lewis Hamilton
Pembalap Red Bull Racing Sebastian Vettel resmi dinobatkan sebagai juara dunia F1 untuk kali ketiga dalam malam penganugerahan di Istanbul, Turki kemarin.
Vettel mengungguli Fernando Alonso tiga angka dalam perolehan poin, yang menjadi rival terdekatnya sepanjang 2012.
Alonso dan Kimi Raikkonen juga menerima penghargaan sebagai pembalap terbaik kedua dan ketiga.
"Merupakan perasaan yang luar biasa berada di sini malam ini dan bisa membawa kembali trofi juara ini untuk tahun ketiga," ungkap Vettel.
"Seperti yang sudah saya katakan sebelumnya, hal seperti ini selalu membuat Anda untuk bisa juara lagi," tandasnya.
Bos tim Red Bull Racing Christian Horner juga mengangkat trofi juara sebagai yang terbaik di klasemen konstruktor tahun ini, juga untuk kali ketiga secara beruntun.
Sumber berita/foto : Tribunnews.com
Vettel mengungguli Fernando Alonso tiga angka dalam perolehan poin, yang menjadi rival terdekatnya sepanjang 2012.
Alonso dan Kimi Raikkonen juga menerima penghargaan sebagai pembalap terbaik kedua dan ketiga.
"Merupakan perasaan yang luar biasa berada di sini malam ini dan bisa membawa kembali trofi juara ini untuk tahun ketiga," ungkap Vettel.
"Seperti yang sudah saya katakan sebelumnya, hal seperti ini selalu membuat Anda untuk bisa juara lagi," tandasnya.
Bos tim Red Bull Racing Christian Horner juga mengangkat trofi juara sebagai yang terbaik di klasemen konstruktor tahun ini, juga untuk kali ketiga secara beruntun.
Sumber berita/foto : Tribunnews.com
0 komentar:
Posting Komentar